CentOS merupakan Distro pupuler yang banyak dipakai khususnya yang digunakan untuk keperluan web hosting bahkan memang distro ini juga mendapatkan banyak rekomendasi dari banyak pembuat software control panel.

Tidak heran kalau CloudLinux memberikan kemudahan bagi pengguna CentOS untuk migrasi ke CloudLinux tanpa harus install ulang OSnya.

CentOS yang bisa diconvert adalah CentOS 5.x dan CentOS 6.x

Berikut adalah cara convert CentOS ke CloudLinux.

wget http://repo.cloudlinux.com/cloudlinux/sources/cln/cldeploy
sh cldeploy -k $key
reboot

$key = Licensi CloudLinux